Sabtu, 16 Juli 2022
Seperti diketahui, memori smartphone terdiri dari RAM dan ROM. Dengan beragam macam aktivitas itu idealnya RAM berapa yang dibutuhkan untuk melakukan aktivitas sehari-hari, dan tentunya disesuaikan dengan harga. Menurut pakar dari Geekbench 4, John Poole, RAM 4 GB sebetulnya sudah sangat cukup untuk penggunaan harian.
Sebagai brand smartphone, kualitas Oppo tidak perlu diragukan lagi, produsen asal China ini telah merilis beberapa seri yang cukup digemari di pasar ponsel. Berikut ini adalah rekomendasi smartphone Oppo dengan RAM 4GB.
Oppo A15s
Oppo A15s dilengkapi layar 6.52 inch dan 3 kamera utama yang dilengkapi kecerdasan buatan untuk menghasilkan foto dengan hasil yang terbilang jernih dan tajam sesuai dengan skenario pemotretan. Oppo A15s hadir dalam dua pilihan warna yaitu Dynamic Black, dan Mystery Blue.
Oppo A15s tampil dengan dukungan RAM 4GB dan penyimpanan internal 64GB yang bisa diperluas hingga 256GB. Oppo A15s didukung oleh prosesor Mediatek Helio P35. Ditenagai baterai berkapasitas sebesar 4230mAH, Oppo A15s menawarkan waktu penggunaan seharian penuh tanpa isi ulang daya. Oppo A15s dibanderol dengan harga Rp, 2.199.000.

Oppo A16
Perangkat ini hadir dengan layar HD+ 6,52 inch yang memiiki rasio aspek screen to body 88,7%. Layar berukuran yang cukup besar dan dilengkapi dengan Eye Care Display yang menjamin mata kamu tidak mudah lelah ketika menatap layar Oppo A16.
Dari sisi spesifikasi smartphone ini didukung dengan chipset Mediatek Helio G35 RAM/ROM 3/32GB, 4/64GB yang bisa diperluas hingga 256GB, kemudian dari sisi daya disamatkan baterai berkapasitas sebesar 5.000mAh. Oppo A16 dibanderol dengan harga Rp, 2.499.000.

Oppo A54
Perangkat ini mengusung prosesor Mediatek Helio P35, RAM LPDDR4X 4GB dan penyimpanan internal besar 128GB memberikan keleluasaan pada konsumen untuk menyimpan berbagai file dan dokumen. Ponsel ini juga dibekali dengan kapasitas baterai sebesar 5.000mAh. Oppo A54 dibanderol dengan harga Rp. 2.499.000.

Itulah rekomendasi smartphone Oppo dengan kapasitas RAM 4GB yang bisa kamu jadikan pilihan untuk kebutuhan sehari-hari. Memiliki smartphone Oppo untuk kebutuhan sehari-hari memanglah menyenangkan, namun ada juga hal yang menyenangkan lainnya yaitu bermain slot. Bermain slot memanglah terasa menyenangkan dan jika menang itu hanyalah bonus dari keberuntungan.